Histats merupakan aplikasi website maupun blog agar kita mengetahui jumlah pengunjung atau trafik blog kita di hari tersebut. Bara memasang histats cukup mudah. Berikut merupakan cara memasang Histats :
1. Buka : www.histats.com
2. Bagi yang belum mempunyai acount di Histats, daftar dahulu seperti pada umumnya.
3. Setelah daftar lalu pilih REGISTER di bagian atas website histats.
4. Klik : add a website, kemudian isi data website/blog anda.
5. Lalu akan muncul nama website yang anda masukan, kemudian klik nama website anda tersebut.
6. Klik : counter code
7. Klik :add new counter, akan muncul pilihan counter, pilih salah satu sesuai selera anda.
8. Pilih informasi yang ingin anda tampilkan di counter anda dengan mencentangnya.
9. Klik : save
10. Klik counter id yang muncul lalu copy code script yang muncul ada dibawah ke :
rancangan > tambah gadget
11. pada jendela baru yang muncul pilih Html/Java script kemudian pastekan kode script yang tadi di copy. Tinggal save deh
Selamat mencoba...
{ 3 komentar... read them below or add one }
mantap mas...
thanks buat materinya
Terima kasih atas artikelnya.
o iya selama saya jelajah mencari ilmu dengan blogwalking, menurut saya anda memiliki kelebihan tersendiri dari situs-situs lain dan jujur potensi anda juga sangat bagus, banyak juga ilmu yang saya pelajari disini jika ada waktu saya akan berkunjung lagi.
ditunggu kunjungan baliknya :D
u follow me, i follow u
#Semoga sehat selalu :D
sama2 sob...:)
siap..
amin...
Post a Comment
sekarang siapapun (asal manusia....:D) dapat meninggalkan komentar, berkomentarlah dengan sopan ya...:)